Jumat, 30 November 2018

Pendidikan Agama Kristen Kelas X

Pribadi Yang Tumbuh Dewasa

Secara psikologi dibedakan 6 aspek perkembangan pada manusia:
1.       Aspek fisik/jasmani (sudah mengalami perkembangan secara fisik dan memelihara fisik dengan baik)
2.       Aspek intelektual/berpikir (menggunakan akal budi untuk melakukan penilaian dan dalam menghadapi masalah)
3.       Aspek emosi (mampu mengendalikan perasaan dengan cara dan alasan yang tepat)
4.       Aspek sosial (mampu menempatkan diri sedemikian rupa)
5.       Aspek moral (berperilaku sesuai dengan nilai moral yang berlaku secara universal)
6.       Aspek spiritual (memiliki hubungan pribadi dengan Tuhan)

Ada beberapa alasan yang mendasari manusia takut akan Tuhan, diantaranya adalah:
1.       Allah itu Kudus (manusia sadar akan kekudusan, keadilan dan kebenaranNya sebagai pasangan terhadap kasih dan pengampunanNya) Amsal 2:5
2.       Allah layak mendapat hormat (manusia memandang Tuhan dengan penuh kekaguman, menghormati dan mengagungkanNya sebagai Allah. Keluaran. 20:18-19; Ulangan 5:22:27. seperti tertulis dalam perintah ketiga dalam Dasa Titah (10 perintah Allah)
3.       Allah memiliki Kuasa (manusia percaya menaruh iman untuk diselamatkan. Keluaran 14:31)
4.       Allah adalah awal dari segala pengetahuan (pemahaman manusia dalam menyikapi hidupnya di dunia).

Masa remaja adalah masa terjadinya proses pencarian dan pemantapan sifat serta kebiasaan yang akan menjadi ciri khas seseorang.

Gaya funky: penampilan yang bertujuan mengundang perhatian orang lain dan dianggap hebat oleh yang melakukannya

Faktor-faktor yang berperan dalampembentukan karakter:
1.       Pola asuh orang tua
2.       Pengalaman masa lalu
3.       Norma masyarakat
4.       Lingkungan

Hasil gambar untuk materi agama kristen kelas 10

Tidak ada komentar:

Posting Komentar